Fakultas Teknik di Universitas Subang memiliki 4 Program Studi yaitu Teknik Mesin, Teknik Elektro, Teknik Sipil, dan Teknik Arsitektur
Mewujudkan Fakultas yang Membentuk Lulusan “Masagi” bidang Rekayasa di tingkat Lokal dan Jawa Barat Tahun 2023
Menjadi Program Studi yang unggul dan berkualitas dalam penerapan dan pengembangan ilmu rekayasa ke Teknik-Sipilan dengan memanfaatkan potensi dan kearifan lokal untuk menghasilkan lulusan yang “Masagi” dan mampu berkompetisi di tingkat lokal dan Jawa Barat pada tahun 2023.
Menghasilkan lulusan “masagi” dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya teknik mesin yang mempunyai daya saing internasional pada tahun 2023
Menjadikan Fakultas Teknik Unsub menjadi Fakultas yang unggul dan berkualitas dalam penguasaan, pengembangan Yang Dipandu Dengan, penerapan ilmu pengetahuan dan teknlogi dalam keteknikan yang mampu berkompetensi ditingkat lokal maupun nasional
Menjadi Program Studi yang Menghasilkan Lulusan “Masagi “ bidang Teknik Elektro di Tingkat Lokal dan Jawa Barat pada tahun 2023.
Sistem Informasi akademik yang dapat memudahkan kegiatan akademik mahasiswa. seperti, melakukan Perwalian hingga pembayaran kuliah
LMS (Learning Management System ) Sebuah sistem yang dapat memungkinkan mahasiswa melakukan pembelajaran dari jarak jauh